Apa yang bisa membuat Kiara anteng di atas kasur, di depan pesawat tv yang sedang menyala?
Jawabannya hanya satu: Masha and The Bear.
Saya lupa sejak kapan Kiara suka kartun keluaran Animaccord Studio ini. Continue reading Belajar dari Masha and The Bear