5 Barang yang Tidak Lagi Saya Beli Sejak Mengenal Minimalisme

Belajar menjadi minimalis adalah sebuah perubahan gaya hidup yang cukup seru untuk dijalani, sekaligus juga berat. Perkaranya bukan hanya memiliki barang dengan jumlah sesedikit mungkin atau membatasi ukuran, warna, atau model pada barang. Tapi juga mengendalikan diri. Ya, apapun yang berlebihan tidaklah bagus. Milikilah secukupnya sesuai kebutuhan. Masalahnya, bagaimana caranya?

Permulaan

Seperti tahun-tahun sebelumnya, awal mula adalah tanda tanya. Langkah pertama terasa berat. Tidak ada yang tahu sepanjang apa jalan yang akan kita tempuh, berapa besar beban yang harus kita pikul. Beberapa masalah selesai. Beberapa lagi masih belum menemui ujungnya. Bahkan terbit hal-hal baru. Hari ini, kita masih diberi waktu untuk menemukan jawabannya. Seperti tahun-tahun sebelumnya, pada akhirnya kita sadar bahwa […]

Capsule Wardrobe, Perlukah?

Di kalangan minimalis, ada istilah capsule wardrobe. Istilah ini pertama kali dicetuskan pada tahun 1970-an oleh seorang pebisnis sekaligus pemilik “Wardrobe”, sebuah butik ternama di kawasan London, yang mengeluarkan pakaian-pakaian yang modelnya tidak lekang oleh zaman. Misalnya saja kemeja putih, celana panjang dan rok hitam.

Meal Prep, Penting atau Tidak?

Meal preparation atau menyusun menu masakan adalah kegiatan penting bagi para ibu rumah tangga. Dengan membuat meal prep, kita tidak perlu bingung saat belanja karena sudah tahu harus membeli apa saja. Pun kita juga tahu akan memasak apa saja. Setelah dibeli, semua belanjaan dimasukkan ke kulkas dan tinggal dimasak sesuai daftar menu yang sudah kita susun.